Terpercaya, Mengungkap Fakta & Kebenaran
  • , WIB

 Perayaan Natal PPRNB Kota Medan Tahun 2023 penuh suka cita, Minggu ( 10/12/2023)(Foto: tajukpos/Kaslin)

Dihadiri Seribuan Pomparan Naibaho, Perayaan Natal PPRNB Kota Medan Penuh Suka Cita

  • 11 Desember 2023 2233x

Medan ( tajukpos.com)-Perayaan Natal Punguan Pomparan Raja Naibaho Dohot Boruna (PPRNB) Kota Medan Tahun 2023 dihadiri oleh seribuan  Pomparan Naibaho berlangsung khidmat dan penuh suka cita di Taman Sari Jl. Kapten Muslim Medan, Minggu ( 10/12/2023)

Perayaan Natal ini mengambil thema 'Hendaklah Damai Sejahtera Kristus Memerintah Dalam Hatimu " (Kolose 3 : 15) dan sub thema Melalui suka cita Natal Punguan Pomparan Raja Naibaho Dohot Burona Kota Medan sekitarnya tetap bersatu di dalam damai sejahtera Kristus. Sedangkan Penghotbah disampaikan oleh Pdt Ir Larisma Naibaho, M. Th

Perayaan Natal PPRNB ini juga diisi liturgi, lagu-lagu pujian dan koor dari pomparan raja Naibaho. Sehingga membuat perayaan Natal punguan pomparan Naibaho semakin Khusyuk dan suka cita.

Perayaan Natal semakin Khusyuk lagi dan hening terlebih pada saat prosesi penyalahan lilin oleh Pdt Ir Larisma Naibaho, M. Th (Pengkhotbah), St E Naibaho (Ketua Panitia Natal PPRNB 2023), K. Naibaho (Ketua PPRNB Kota Medan), Ir R. O Naibaho (Koordinator Penasehat), T.R Naibaho ( Mewakili Ketua Sektor dari Sektor Tg Sari), E Naibaho SE (Mewakili Hula- hula) dan C M Tambunan (Mewakili Sektor Medan Baru), sembari menyanyikan lagu "Malam Kudus"  yang diikuti oleh seluruh jemaat PPRNB Kota Medan.

Usai melaksanakan kebaktian Perayaan Natal, dilanjutkan dengan acara kebersamaan yakni  makan bersama. Kemudian dihibur  lagu- lagu Natal dan lagu Batak oleh Trio boru Naibaho dari Sektor 6 . Perayaan Natal PPRNB Kota Medan ditutup pencabutan Door Prize dengan sejumlah hadiah. (tpc/r)

>> BERITA TERKAIT

  • 08 Desember 2023 2216x
Sambut Hakordia, Jaksa Kejati Sumut Masuk SMK N 1 Merdeka Ajak Siswa Jujur dan Disiplin Sejak Dini

Berastagi (tajukpos.com)-Dalam rangka menyambut Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) Tahun 2023, Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara

  • 06 Desember 2023 2192x
Kejati Sumut Hentikan Penuntutan Perkara Penganiayaan Keponakan

Medan (tajukpos.com)-Untuk kesekian kalinya, Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut) dan jajaran kembali 

  • 06 Desember 2023 2218x
Kejati Sumut Raih Pemenang I Kategori Pengelolaan BMN yang Produktif dari DJKN Sumut

Medan (tajukpos.com)-Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kajati Sumut) Idianto, SH,MH menerima penghargaan sebagai Pemenang

  • 06 Desember 2023 2211x
Aja Syahri : Urgen Mengaktualisasi Pancasila Wujudkan Sistem Demokrasi Indonesia

Medan (tajukpos.com)- Di hadapan ratusan audiens, yang terdiri dari mahasiswa UIN Sumut, Praktisi, Tokoh Masyarkat, Tokoh Pemuda

  • 06 Desember 2023 2214x
Kejati Sumut Hentikan Penuntutan 2 Tersangka Pencuri Brondolan Buah Sawit

Medan (tajukpos.com)- Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut), Selasa (5/12/2023) menghentikan penuntutan 2 tersangka

  • 05 Desember 2023 2276x
KPU Sumut Gelar Diskusi dan Peningkatan Peran Media pada Pemilihan Umum Tahun 2024

Medan (tajukpos.com)- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Utara  menggelar Diskusi dan Peningkatan Peran 

  • 04 Desember 2023 2190x
SAR Gabungan Temukan Kembali Satu Korban Banjir Bandang Humbang Hasundutan

Medan (tajukpos.com)) - Tim SAR gabungan kembali menemukan satu korban dalam keadaan meninggal dunia akibat banjir bandang dan

  • 02 Desember 2023 2340x
Iptu Donal Frans Daniel Gultom Jabat Kapolsek Kawasan Bandara Kualanamu

Deli Serdang (tajukpos.com)-Kepala Kepolisian Resor Kota (Kapolresta) Deli Serdang, AKBP Raphael Sandhy Cahya Priambodo S.I.K

  • 02 Desember 2023 2222x
Pidmil Kejati Sumut Gelar Sosialisasi dan FGD Optimalisasi Penanganan Perkara Koneksitas

Medan (tajukpos.com)-Bidang Pidana Militer (Pidmil) Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut) menggelar kegiatan sosialisasi

  • 02 Desember 2023 2557x
DPP, DPW dan DPD Paguyuban Putri Jawa Sumatera Bagi-bagi Nasi Kotak Jumat Berkah di Jl SM Raja Medan

Medan (tajukpos.com)-Pengurus DPP, DPW dan DPD Paguyuban Putri Jawa Sumatera ( Paguyuban Puja - Su) mengadakan pembagian nasi

  • 01 Desember 2023 2186x
Kejati Sumut Tandatangani Perjanjian Kerjasama dengan Kanwil BPN Wilayah Sumut

Medan (tajukpos.com)-Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kajati Sumut) Idianto, SH, MH menandatangani Perjanjian Kerjasama

  • 30 November 2023 2191x
Presiden Jokowi Lantik Maruli Simanjuntak sebagai KSAD

Jakarta (tajukpos.com) - Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik Letnan Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai Kepala Staf TNI

  • 29 November 2023 2206x
Luhkum Penkum Kejati Sumut di SMK Negeri 1 Percut Sei Tuan, Ini Disampaikan...

Percut Sei Tuan (tajukpos.com)-Tim Penerangan Hukum (Penkum) Bidang Intelijen Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut)

  • 28 November 2023 2209x
Kejari Deliserdang Tahan 2 Tersangka Perkara Dugaan Korupsi Pembangunan Gedung PSCP

Deli Serdang (tajukpos.com)-Tim Penyidik Pidsus Kejaksaan Negeri (Kejari) Deli Serdang menahan 2 orang sebagai tersangka perkara