Terpercaya, Mengungkap Fakta & Kebenaran
  • , WIB

 Bencana Longsor timbun tiga titik jalinsum di Taput, tiga orang tewas. (ANTARA/HO)

3 Orang Tewas dan 5 Mobil Tertimbun Longsor di Tiga Titik Jalinsum Tapanuli Utara

  • 06 Februari 2024 2192x

Tapanuli Utara (tajukpos.com) -Bencana tanah longsor terjadi di tiga titik menutup badan jalan lintas Sumatera,  tepatnya di KM 25 Desa Pagaran Pisang,  Kecamatan Adiankoting, KM 30 Desa Sibalanga, Kecamatan Adiankoting, dan Km 31 Desa Pagaran Lambung 1, Kecamatan Adiankoting, Kabupaten Tapanuli Utara yang menyebabkan terputusnya arus lalu lintas dari Taput menuju Tapanuli Tengah.

"Longsor terjadi, Sabtu, 3 Februari 2024, sekira pukul 17.30 WIB menyebabkan tiga orang tewas, dan lima mobil tertimbun tanah hingga terseret ke sungai," ujar Kasi Humas Polres Taput, Minggu (4/2/2024) dikutip dari Antara, Selasa (6/2/2024).

Ke-lima mobil yang tertimbun longsoran tanah yakni Mitsubishi L300 BK 8077 TC, Mobil Toyota Avanza warna merah BB 1955 DD, dua unit mobil Toyota Avanza warna hitam, dan mobil Suzuki Ertiga warna hitam.

Mobil Suzuki Ertiga yang berisi LG, (28), MG (29), dan anaknya yang masih balita, yaitu UG (1,4), warga Jl TB Simatupang, Kecamatan Medan Sunggal, Medan, dinyatakan meninggal dunia akibat mobil yang dikendarai tertimpa material longsor.

"Sampai saat ini proses evakuasi masih berlangsung. Petugas kepolisian dan alat berat masih bekerja di lapangan," tukas Aiptu Walpon.(tpc/Ant)

>> BERITA TERKAIT

  • 06 Februari 2024 2190x
Anggota DPRD Deli Serdang Bayu Sumantri Agung Giat Sosialisasi Ke Desa Jati Baru Pagar Merbau

Deli Serdang ( tajukpos.com)-Anggota  DPRD Deli Serdang Bayu Sumantri Agung (BSA), Senin ( 5/2/2024) melaksanakan kegiatan

  • 05 Februari 2024 2236x
Melayat Istri Pendiri Harian SIB, Ketua PWI Sumut: Semoga Keluarga Tetap Kompak

Medan (tajukpos.com)-Ketua PWI (Persatuan Wartawan Indonesia) Sumatera Utara H.Farianda Putra Sinik SE melayat istri Pendiri

  • 04 Februari 2024 2164x
Pisah Sambut Pastor Paroki St Mikhael Pangururan,Bupati Berterima Kasih Atas Pelayanan Pastor Masseo

Samosir  ( tajukpos.com)-Bupati Samosir, Vandiko T. Gultom mengucapkan terima kasih atas pelayanan Pastor Masseo Sitepu

  • 04 Februari 2024 2172x
Kejati Sumut Peringkat II Berkinerja Baik Nasional Bidang Pidmil

Medan (tajukpos.com)-| Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut) melalui bidang Pidana Militer mendapat peringkat II

  • 03 Februari 2024 2170x
Upaya Percepatan, Pemkab Samosir Lanjutkan Penataan Lahan Pertanian di Kenegerian Sihotang

Samosir (tajukpos.com)-Upaya percepatan pemulihan lahan pertanian terus dilakukan Pemerintah Kabupaten Samosir di Kenegerian

  • 03 Februari 2024 2207x
Pemimpin Umum Harian SIB Ny DR GM Panggaben/R Boru Hutagalung Meninggal Dunia

Medan (tajukpos.com)– Kabar duka datang dari Keluarga Besar Harian Sinar Indonesia Baru (SIB) dan PT Sere Megawati.

  • 01 Februari 2024 2174x
Mahfud Mundur dari Menko Polhukam, Yakin Kabinet Tetap Solid

Jakarta (tajukpos.com) - Cawapres nomor urut 3 Mahfud Md yakin Kabinet Indonesia Maju (KIM) tetap solid usai dirinya mundur dari

  • 01 Februari 2024 2217x
Melalui Dana Inpres, Kepala BBPJN Diminta Pembenahan Jalan di Samosir

Samosir (tajukpos.com)-Bupati Samosir, Vandiko T. Gultom menjamu Kepala Balai Besar Pelaksana Jalan Nasional Sumatera Utara di

  • 01 Februari 2024 2163x
Pasca Banjir Bandang di Kenegerian Sihotang, Pemkab Samosir Kebut Penataan Lahan Pertanian Warga

Samosir (tajukpos.com)-Pemerintah Kabupaten Samosir terus berupaya mempercepat pemulihan dan penataan lahan pertanian warga yang

  • 01 Februari 2024 2650x
Perkara Koneksitas Dugaan Korupsi Eradikasi di PT PSU, Letkol Inf (Purn) Sahat Tua Bate’e Diadili

Medan ( tajukpos.com)- Sidang perdana perkara koneksitas dugaan Korupsi eradikasi  (pemusnahan organisme pengganggu

  • 31 Januari 2024 2163x
Perdana Tahun 2024, Bupati Samosir Lanjutkan Pelayanan Melalui Bunga Desa

Samosir (tajukpos.com-)Bupati Samosir kembali melanjutkan pelayanan kepada masyarakat melalui Program Bunga Desa. Kali ini Bupati

  • 31 Januari 2024 2158x
Bupati Vandiko Siap Dukung Pelaksanaan KKN Bersama Internasional di Samosir

Samosir (tajukpos.com)-Sebagai tindak lanjut pembicaraan Bupati Samosir dengan Rektor USU pada saat Penandatanganan MoU, 

  • 30 Januari 2024 2206x
Kejati Sumut Hentikan Penuntutan Perkara Penadahan Dengan RJ

Medan (tajukpos.com)- Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut), Selasa (30/1/2024) menghentikan penuntutan perkara humanis

  • 30 Januari 2024 2174x
Pj. Sekdakab Samosir Buka Musrenbang Kecamatan Palipi

Samosir (tajukpos.com)-Pj. Sekdakab. Samosir, Rita Tavip Megawati membuka secara resmi Musrenbang Kecamatan Palipi di Aula HKBP