Terpercaya, Mengungkap Fakta & Kebenaran
  • , WIB

PWI Sumut Ikuti Seminar Artifical Intelligence di Kongres XXV PWI Tahun 2023 Bandung

  • 25 September 2023 2229x

Bandung (tajukpos.com)- Peserta Kongres XXV PWI Tahun 2023 asal Sumut ikuti Seminar Nasional Teknologi Artifical Intelligence (AI) terhadap perkembangan Profesi Wartawan di eL Hotel Bandung, Senin, (25/9/2023). Seminar dengan tema menuju PWI yang mampu menjawab tantangan di era digitalisasi.

PWI Sumut bergabung dengan PWI asal perwakilan Propinsi se Indonesia mendapat pemahaman dari dua nara sumber Taufan Eco Nugraha (CEO TVOne) dan Agus Sudibyo (Ahli Pers PWI).

Menurut nara sumber Taufan Eco Nugraha aplikasi Artifical Intelligence (AI) merupakan tantangan besar atau sunami bagi wartawan untuk masalah kecepatan penyajian berita. Untuk itu wartawan dituntut lebih memahami dan wajib tahu terkait AI yang pada kenyataannya dapat memproduk sebuah berita dan rentan manipulasi.

“Saat ini kita harus mencoba bersahabat dengan teknologi dan wajib memahami AI,” sebut Taufan.

Dikatakan, dengan adanya AI, wartawan dituntut lebih produktif menyayikan informasi lebih luas. “Tetapi dengan derasnya arus pemberitaan kita berharap membuat regulasi mengatasi sisi negatifnya,” ujar Taufan.

Sementara itu Agus Sudibyo mengatakan, pemerintah dan wartawan diwajibkan mampu menjawab tantangan aplikasi AI.
“Apa yang terjadi terhadap jurnalis wajib disikapi dan jurnalis dapat memanfaatkan maksimal,” paparnya.

Sebagaimana diketahui,  Artificial Intelligence (AI) merujuk pada kemampuan mesin untuk meniru kecerdasan manusia. Ini mencakup berbagai teknik dan metode yang memungkinkan komputer untuk memahami, belajar, dan mengambil keputusan berdasarkan data yang diberikan.

Sekedar informasi, adapun seminar dilaksanakan di eL Hotel Bandung bersamaan saat Presiden RI Joko Widodo melakukann pembukaan Kongres XXV Tahun 2023 di Istana Jakarta.

Sedangkan pada Selasa (26/9/2023) mulai pagi hingga sore acara sidang pleno dan berlanjut hingga pukul 20.00 Wib pelaksanaan pemilihan pengurus sekaligus pengukuhan. (rel)

>> BERITA TERKAIT

  • 24 September 2023 2219x
PWI Sumut Berangkatkan 30 Pengurus Hadiri Kongres XXV PWI 2023 di Bandung

Bandung, (tajukpos.com)- Rombongan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) tiba di Kota

  • 22 September 2023 2263x
40 KK Warga Desa Perumnas Simalingkar Terima Bansos BLT Dana Desa

Deli Serdang ( tajukpos.com)-Sebanyak 40 Kepala Keluarga  (KK) warga  Desa Perumnas Simalingkar Kecamatan Pancurbatu,

  • 19 September 2023 2236x
Kejati Sumut Tahan Mantan Wakil Rektor II Univa Labuhanbatu Terkait Dugaan Korupsi KIP Jokowi

Medan ( tajukpos.com)-Dosen Universitas Al Washliyah Labuhanbatu yang juga Mantan Wakil Rektor II) berinisial MAR  ditahan

  • 19 September 2023 2241x
Kasus Penganiayaan, AKBP Achiruddin Dituntut 1 Tahun 9 Bulan Penjara dan Restitusi Rp52 Juta

Medan (tajukpos.com)-AKBP Achiruddin Hasibuan dituntut selama 1 tahun 9 bulan penjara karena dinilai terbukti membiarkan anaknya

  • 19 September 2023 2226x
JPU Kejati Sumut Tuntut AKBP Achiruddin Hasibuan 6 Tahun Penjara Perkara Penimbunan Solar Ilegal

Medan ( tajukpos.com)-Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara (Sumut) menuntut AKBP Achiruddin

  • 18 September 2023 2221x
57 Terdakwa Narkoba Dituntut Mati Kejati Sumut Mulai Januari-September 2023

Medan (tajukpos.com)-Sebanyak 57 terdakwa dalam perkara tindak pidana narkotika dan zat adiktif lainnya telah dituntut mati oleh

  • 18 September 2023 2262x
Jonatan Juara Hong Kong Open 2023 Usai Menang Dramatis

Jakarta, (tajukpos.com)-- Tunggal putra Indonesia Jonatan Christie berhasil keluar sebagai juara Hong Kong Open 2023 usai

  • 16 September 2023 2255x
Hasil Semifinal Hong Kong Open 2023, Ginting Kalah, Gagal Wujudkan All Indonesia Final

Jakarta (tajukpos.com) - Anthony Ginting kandas di babak semifinal Hong Kong Open 2023 setelah dikalahkan tunggal putra Jepang,

  • 15 September 2023 2305x
Jaksa Daring Kejati Sumut, Aswas Darmukit Jadi Narasumber, Bahas  Pengawasan  Penegakan Disiplin

Medan (tajukpos.com)-Jaksa Daring yang digelar secara live lewat akun media sosial IG @kejatisumut meghadirkan narasumber Asisten

  • 14 September 2023 2230x
Kejati Sumut Hentikan Penuntutan Perkara Pencurian dan Penganiayaan dengan Pendekatan RJ

Medan (tajukpos.com)-Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kajati Sumut) Idianto SH MH, kembali mengusulkan atau ekspose 2

  • 14 September 2023 2236x
Kejari NiselTahan Wadir CV KBA Perkara Dugaan Korupsi Pembangunan RPS SMKN-1 Gomo

Nisel (tajukpos.com)- Kejaksaan Negeri Nias Selatan (Kejari Nisel ) menahan Wakil Direktur CV. KBA inisial EYM  sebagai

  • 12 September 2023 2244x
Indonesia Lolos, Ini Jadwal Piala Asia U-23 2024

Solo - Indonesia memastikan diri tampil di putaran final Piala Asia U-23 2024. Tandai tanggal ini untuk debut 'Garuda

  • 11 September 2023 2220x
Sugiatmo dari PWI dan Kasi Penkum Kejatisu Jadi Narsum Pelatihan Jurnalistik FJMT

Medan (tajukpos.com)– Forum Jurnalis Medan Tuntungan (FJMT) menggelar pelatihan jurnalistik dengan menghadirkan Kepala

  • 10 September 2023 2236x
Hasil MotoGP San Marino 2023 : Jorge Martin Juara, Francesco Bagnaia Ketiga

Misano (tajukpos.com)- Pembalap Pramac Ducati, Jorge Martin juara MotoGP San Marino 2023, Minggu (10/9/2023) malam WIB. Dia