Terpercaya, Mengungkap Fakta & Kebenaran
  • , WIB

 Kibarkan bendera: Lisbon Situmorang, Ketua PWI Deli Serdang yang baru terpilih mengibarkan bendera PWI usai dikukuhkan Ketua PWI Sumut Farianda Putra Sinik, Rabu (25/5/2022).

Farianda Sinik Fokus Kualitas SDM Wartawan, Lisbon Wartawan SIB Terpilih Ketua PWI Deliserdang

  • 26 Mei 2022 2500x

Deli Serdang (tajukpos.com) –Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Farianda Putra Sinik SE menegaskan kualitas SDM wartawan harus terus ditingkatkan. Dia pun berharap Bupati Deliserdang, Ashari Tambunan dapat mendukung upaya tersebut.

“Kami berkomitmen dan memastikan anggota PWI akan kompeten dan profesional menjalankan tugas jurnalisnya, ” ujar Farianda saat konferensi ke VII PWI Kabupaten Deli Serdang 2022 di Prime Plaza Hotel Kualanamu, Rabu (25/5/2022).

Dikatakan Farianda, Dianya akan memberikan terus memberikan pelatihan kepada seluruh anggota sehingga dapat mempedomani kode etik.

“Maka itu Bupati agar memberikan perhatian khusus terhadap peningkatan SDM wartawan anggota PWI. Kalau wartawan sudah UKW maka Bupati akan dapat tidur nyenyak. Karena wartawan setiap menjalankan jurnalistiknya sudah mempedomani kode etik jurnalistik,” sebut Farianda.

Ditambahkan Farianda, sejak masa kepemimpinannya terus melakukan pelatihan sehingga wartawan yang bergabung di PWI akan menjadi wartawan yang profesional dan beretika. “Mohon dukung kami pak Bupati, dalam peningkatan SDM wartawan menjadi profesional. Tentu melalui pendidikan dan pelatihan,” ujar Farianda.

Pada kesempatan itu, Farianda mengajak Bupati Deli Serdang Ashari Tambunan agar mendukung Sumut menjadi tuan rumah dalam pelaksanaan HPN Tahun 2023.

“Menjadi tuan rumah pelaksanaan HPN sangat positif guna meningkatkan perekonomian masyarakat. Apabila Sumut menjadi tuan rumah HPN di Sumut. Dipastikan akan mampu meningkatkan pelaku usaha UMK dan pembangunan lainnya, ” kata Farianda.

Sedangkan untuk pelaksanaan Konferensi PWI di Deli Serdang, Farianda Sinik berpesan, melalui konferensi PWI agar dapat menghasilkan wartawan yang lebih mengutamakan persatuan.

“Mari kita junjung tinggi persaudaraan, hindari perpecahan. Persatuan diatas segalanya,” tutur Farianda.

Pada kesempatan itu, konferensi yang dihadiri sekaligus membuka oleh Bupati Deli Serdang Ashari Tambunan menyampaikan kehadiran PWI sangat dibutuhkan dalam memberikan pembinaan terhadap anggotanya sehingga informasi yang disajikan dapat dipertanggungjawabkan.

Dalam hal itu, PWI dinilai sangat berperan memberikan pembinaan terhadap anggotanya dan mampu memberikan informasi akurat terhadapt anggotanya. “Melalui konferensi PWI diharapkan melahirkan wartawan yang handal dan profesional,” ujarnya.

Sementara itu, Ketua PWI Deli Serdang Hizad Sembiring menyampaikan dalam konferensi dapat menghasilkan sosok pemimpin yang amanah. Ketua terpilih diharapkan mampu meningkatkan kemitraan dengan unsur Forum Pimpinan Daerah Deli Serdang.

Dalam Konfercab kemarin, Lisbon Situmorang dari Harian Sinar Indonesia Baru (SIB) Terpilih menjadi Ketua PWI Deliserdang.

Dia bertekad dapat meningkatkan kemajuan organisasi serta keanggotaan. Ke depannya diharapkan dapat merealisasikan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) terhadap wartawan yang ada di Deli Serdang. “Tentu dengan mengharapkan kerjasama Pemkab Deli Serdang,” ujarnya.(tp/rilis)

>> BERITA TERKAIT

  • 26 Mei 2022 2498x
Kejati Sumut Diminta Usut Dugaan Gagal Bayar Bumiputera

Medan ( tajukpos.com)-Puluhan orang  yang tergabung dalam Koordinator Daerah Sumut-Aceh Persatuan Korban Bumiputera 1912

  • 25 Mei 2022 2498x
Temui Mentan, Bupati Samosir Minta Dukungan Program Pengembangan Pertanian

Samosir (tajukpos.com)-Bupati Samosir Vandiko T. Gultom  bersama Anggota DPR-RI Fraksi Partai Nasdem Martin Manurung SE MA,

  • 25 Mei 2022 2496x
Wabup Samosir Apresiasi Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik di Desa Parmonangan

Samosir (tajukpos.com)-Wakil Bupati (Wabup) Samosir Drs. Martua Sitanggang, MM mengapresiasi Pelatihan Pembuatan Pupuk Organik

  • 25 Mei 2022 2498x
Jaksa Menyapa Usung Topik Peran Penkum Dalam Mengedukasi Masyarakat Sadar Hukum

Medan ( tajukpos.com)-Bidang Penerangan Hukum (Penkum) pada Asintel Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara menggelar kegiatan Jaksa

  • 23 Mei 2022 2494x
775 Keramba Jaring Apung di Kabupaten Samosir Akan Ditertibkan

Samosir (tajukpos.com)-Bupati Samosir melalui Penjabat Sekdakab Samosir Hotraja Sitanggang menegaskan sebanyak 775 petakan

  • 23 Mei 2022 2509x
Pencurian Sawit, Koperasi Serba Usaha Agro Sumber Sejahtera Rugi Rp7,2 Milyar

Langkat (tajukpos.com)-Koperasi Serba Usaha Agro Sumber Sejahtera mengalami kerugian sebesar Rp7,2 Milyar akibat pencurian sawit

  • 22 Mei 2022 2502x
Bupati Samosir Tanda Tangani Prasasti dan Gunting Pita Peresmian Gereja Khatolik Gregorius

Samosir (tajukpos.com)- Bupati Samosir Vandiko T. Gultom menandatanganani prasasti sekaligus menggunting pita peresmian gereja

  • 22 Mei 2022 2562x
Tersangka Baru Kasus Migor, SA Institut Beri Apresiasi Kejaksaan Agung Progresif

Jakarta  ( tajukpos.com)-Direktur Solusi dan Advokasi Institut (SA Institut), Suparji Ahmad mengapresiasi langkah Kejaksaan

  • 21 Mei 2022 2499x
Bupati Samosir: Dari Yogyakarta, Kita Belajar Kembangkan Pariwisata, Ekonomi Kreatif dan Pelayanan

Samosir (tajukpos.com)-Bupati/Wakil Bupati Samosir Vandiko T. Gultom dan Martua Sitanggang menghadiri acara peluncuran Kampung

  • 21 Mei 2022 2498x
Antisipasi Wabah PMK, Polres Samosir Gelar Tatap Muka dengan Stakeholder dan Pemilik Ternak

Medan (tajaukpos.com)-Kapolres Samosir AKBP Josua Tampubolon, SH, MH menggelar tatap muka bersama Camat, Kades, Kepling, Kadus,

  • 21 Mei 2022 2463x
Kejati Sumut Kembali Hentikan 3 Perkara Penganiayaan dengan Pendekatan Keadilan Restoratif

Medan (tajukpos.com)-Kejaksaan Tinggi Sumatra Utara kembali mengusulkan 3 perkara tindak pidana umum untuk dihentikan

  • 20 Mei 2022 2487x
Sekdakab Samosir Jadi Irup Harkitnas Tema , "Ayo Bangkit Bersama"

Samosir (tajukpos.com)-Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional (:Harkitnas) ke-114 Tahun 2022 dirangkai dengan Hari

  • 20 Mei 2022 2506x
Pamong Goes to School, Camat Pangururan Motivasi Siswa SDN 28 Desa Parlondut

Samosir ( tajukpos.com) -Camat Pangururan Robintang Naibaho,SS. menanamkan kepada siswa/ i untuk dapat berkarakter positif, agar

  • 20 Mei 2022 2504x
Korupsi Dana BOS, Mantan Kepala SMAN8 Medan Dituntut 7,6 Tahun Penjara

Mantan (tajukpos.com)-Mantan Kepala SMAN8 Medan Jonggor Rantau Panjaitan dituntut selama 7 tahun 6 bulan penjara  dan denda